Atasi Sakit Otot Dengan Jahe
Jahe |
JAHE dapat membantu meringankan sakit otot. Demikian hasil studi baru yang dilansir olehDaily Mail, Selasa (5/10).
Disebutkan, jahe telah lama digunakan sebagai obat untuk mual tetapi penelitian baru-baru membuktikan bahwa jahe memiliki manfaat lain.Satu studi laboratorium menunjukkan jahe bubuk bisa membunuh sel kanker ovarium. Dalam eksperimen terbaru, ilmuwan Amerika memberikan 2 gram jahe mentah kepada satu kelompok orang yang menderita nyeri otot, kemudian kelompok kedua juga diberi jumlah yang sama berupa jahe panas. Hasilnya, 11 hari kemudian kelompok pertama merasakan rasa nyeri ototnya berkurang